Selamat Datang Di Website MTSN 8 Jakarta Barat
Selamat Datang Di MTsN 8 Jakarta

Selamat Datang Di MTsN 8 Jakarta

Tahun Pelajaran 2024/2025.

MTsN 8 Jakarta adalah MTs Negeri Pertama di Kota Jakarta Barat

MTsN 8 Jakarta adalah MTs Negeri Pertama di Kota Jakarta Barat

Sebagai Madrasah Tsanawiyah Negeri Tertua di Jakarta Barat, MTsN 8 Jakarta terus berkembang dan terus memantapkan diri sebagai Madrasah Negeri Berprestasi, Bergengsi dan Bersaing di Kancah Nasional.

MTsN 8 Jakarta Kembangkan Kantin Sehat

MTsN 8 Jakarta Kembangkan Kantin Sehat

Bersama Badan POM DKI Jakarta, MTsN 8 Jakarta Berkomitmen Memfasilitasi Kantin Yang Sehat dan Berkualitas bagi Kebutuhan Pangan Anak Didik, Guru dan Warga MTsN 8 Jakarta.

Bus Sekolah Gratis Arah Kalideres dan Rawa Buaya

Bus Sekolah Gratis Arah Kalideres dan Rawa Buaya

Bekerjasama dengan Dinas Perhubungan DKI Jakarta, 4 Bis Sekolah Disiapkan Gratis Melayani Siswa Pulang Sekolah.

Kepala Madrasah

Kepala Madrasah

Dra. Hj. Makiyah, M.Pd

Selamat Datang di Madrasah kami

Selamat datang di website kami, MTs Negeri 8 Jakarta, yang saya tujukan kepada seluruh unsur pimpinan, guru, pegawai, siswa dan masyarakat untuk dapat mengakses segala informasi tentang segala profil, kegiatan/kegiatan dan fasilitas sekolah kami.

Visi

“Madrasah yang professional, andal, dan akuntabel dalam mewujudkan peserta didik yang saleh, moderat, cerdas dan unggul“

Misi

Menciptakan suasana pembelajaran yang unggul, aktif, inovatif, kreatif, efektif dan menyenangkan

Mengimplementasikan pembelajaran berbasis literasi dan menguasai secara teknologi

Melaksanakan bimbingan secara intensif agar peserta didik memiliki kemampuan yang unggul dalam prestasi dan mampu berkompetisi secara nasional dan global

Menciptakan budaya sekolah yang santun, bertanggungjawab dan berwawasan profil siswa belajar Pancasila Rahmatan Lil ‘Alamin

Melibatkan orang tua peserta didik dan masyarakat sebagai bagian dari proses pendidikan yang berkarakter islami dan berkarakter Pelajar Pancasila Rahmatan Lil ‘Alamin

Habibillah,S.Kom

Habibillah,S.Kom

Guru Informatika

H. Dasahri, M.Pd

H. Dasahri, M.Pd

Guru IPS

Ahmad Baihaki, S.Pd

Ahmad Baihaki, S.Pd

Guru Bahasa Indonesia

Hj. Estri Atutwuri Handayani, S.Pd

Hj. Estri Atutwuri Handayani, S.Pd

Guru IPS

Dra. Hj. Tuti Sutianah

Dra. Hj. Tuti Sutianah

Guru IPA

Dra. Hj. Rina Nova

Dra. Hj. Rina Nova

Guru Bahasa Inggris

Evi Luthfiyah, S.Pd

Evi Luthfiyah, S.Pd

Guru IPA

Hj. Siti Nurkhamiyah, S.Ag

Hj. Siti Nurkhamiyah, S.Ag

Guru Fikih

Diah Elisa Farida Y, S.Pd

Diah Elisa Farida Y, S.Pd

Guru IPA/Matematika

Heni, S.Pd

Heni, S.Pd

Guru Bahasa Inggris

Achmad Buchori, M.Si

Achmad Buchori, M.Si

Guru Seni Budaya

Siti Mawah

Siti Mawah

Guru IPA

Nur Afnidar, S.Pd

Nur Afnidar, S.Pd

Guru Matematika

Maskuri, S.Pd.I

Maskuri, S.Pd.I

Guru Bahasa Arab

Siti Umiyati, S.Pd

Siti Umiyati, S.Pd

Guru Bahasa Inggris

Sadudin A. Tazani, S.Pd.I

Sadudin A. Tazani, S.Pd.I

Guru Sejarah Islam

Nur Alamsyah, S.Pd

Nur Alamsyah, S.Pd

Guru Ilmu Sosial

Prestasi Madrasah

Berbagai kejuaraan diikuti siswa yang kami dukung dan support. Prestasi dari berbagai lomba, kejuaraan mulai dari tingkat kota, provinsi hingga nasional telah diraih siswa-siswa MTsN 8 Jakarta. Info lengkap dapat diakses di menu lebih lanjut .

Informasi Terbaru Dari Kami

Pantau terus update informasi seputar kegiatan di MTsN 8 Jakarta di website ini

School Location

Jl. Seruni BTN Kresek Indah, Duri Kosambi, Cengkareng, Jakarta Barat, Indonesia - 11750